26 Januari 2020 : Hari Lepra Sedunia. Masihkah Penderita Lepra Terstigmatisasi?
Source : The Ponty Chadha Foundation Lepra dalam istilah medis dikenal sebagai penyakit hansen, setelah peneliti berkebangsaan Norwegia, Gerhard Henrik Armauer Hansen menemukan Mycobacterium Leprae sebagai penyebab penyakit ini pada tahun 1873. Penyakit lepra atau lebih dikenal masyarakat awam sebagai penyakit kusta menyerang kulit, syaraf tepi, mukosa di saluran nafas atas dan mata penderitanya. Gejala awal lepra tidak selalu tampak jelas, namun tanda awal yang biasanya muncul adalah timbulnya bercak putih seperti panu atau bercak merah yang beukuran sebesar koin hingga selebar telapak tangan, selain itu penderita lepra akan menunjukkan gejala : § Mati rasa terhadap berbagai sensasi seperti perubahan suhu hingga stimulus nyeri § Muncul luka namun tidak terasa sakit § Muncul lesi atau jaringan abnormal yang menebal pada kulit § Penurunan kelemahan otot hingga kelumpuhan terutama pada otot kaki dan tangan § Hilangnya alis dan bulu mata § Hilangnya j